Skip to content

Pengisian KRS (Kartu Rencana Studi)

Mahasiswa Reguler (punya kelas)

  • Boleh mengambil mata kuliah di atasnya dengan syarat : sudah masuk semester 3 dan IPK di atas 3.00
  • Silakan diulang untuk mata kuliah yang nilainya E, kemudian mencari kelas dimana mengulang matakuliah tersebut
  • Bagi mahasiswa semester 7 (Angkatan 2021) yang belum lulus Sidang Penulisan Ilmiah silakan mengambil 4 SKS Penulisan Ilmiah / Laporan Kerja Praktek dengan kelas 3DB99

Mahasiswa Non-kelas

Mengunduh File FRS pada link berikut FRS Prodi D3MI kemudian meminta persetujuan dari jurusan (Kontak bagian jurusan dapat dilihat pada menu Contact), bisa secara offline dan online

  • Belum PI : Mengisi 4 SKS Penulisan Ilmiah dengan kelas 3DB99
  • Pernah Cuti : Konsultasi dengan jurusan, dapat dilakukan secara offline dan online (sehubungan dengan banyak perubahan)